Penguatan PDI Perjuangan Berhubungan dengan Kondisi Ekonomi dan Kinerja Presiden
Penguatan dukungan pada Partai Demokrasi Indonesia (PDI) Perjuangan berhubungan dengan evaluasi positif publik atas kondisi ekonomi dan kinerja presiden Jokowi.
Demikian temuan studi yang dilakukan...
40,6 Persen Publik Menilai Jokowi Mendukung Ganjar, 28,3 Persen Dukung Prabowo, dan 11,9 Persen...
Ada 40,6 persen publik menilai Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendukung Ganjar Pranowo; 28,3 persen Prabowo Subianto; dan 11,9 persen Anies Baswedan.
Demikian temuan survei Saiful...
Sentimen Gender dan Agama Masih Kuat dalam Pemilihan Presiden
Politik identitas dalam hal perbedaan jenis kelamin atau gender dan agama masih sangat kuat dalam masyarakat Indonesia terkait dengan pemilihan presiden.
Demikian temuan studi yang...
Pemilih yang Tak Komit pada Nilai-nilai Demokrasi Memilih Prabowo 48 Persen, Ganjar 26 Persen,...
Pemilih yang tidak punya komitmen atau rendah komitmennya pada nilai-nilai demokrasi memilih Prabowo Subianto 48 persen, Ganjar Pranowo 26 persen, dan Anies Baswedan 26...
Pemilih Kuat Ganjar 73 Persen, Anies 61 Persen, dan Prabowo 59 Persen
Pemilih kuat pada Ganjar Pranowo 73 persen, Anies Baswedan 61 persen, dan Prabowo Subianto 59 persen. Demikian temuan survei Saiful Mujani Research and Consulting...
Belum Ada Bacawapres yang Membuat Ganjar Lebih Kompetitif dalam Pilpres
Belum ada bakal calon wakil presiden (bacawapres) yang bisa membuat Ganjar Pranowo lebih kompetitif dalam pemilihan presiden (pilpres).
Demikian temuan survei Saiful Mujani Research and...
Erick, Sandi, dan AHY Unggul dalam Bursa Cawapres Pilihan Publik
Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dinilai oleh publik sebagai tokoh paling baik menjadi calon wakil presiden (cawapres) Anies Baswedan dan Erick Thohir atau Sandiaga Uno...
39,04 Persen Pemilih Partai Tidak Loyal
Sebanyak 39,04 persen pemilih partai Indonesia tidak loyal atau memiliki kemungkinan berpindah partai.
Demikian temuan studi yang dilakukan Prof. Saiful Mujani dalam program ’Bedah Politik...
Sistem Proporsional Tertutup Akan Menurunkan Tingkat Partisipasi Pemilu
Jika Mahkamah Konstitusi mengabulkan gugatan sistem pemilihan umum proporsional terbuka dan mengubahnya menjadi sistem proporsional tertutup, partisipasi publik dalam mengikuti pemilihan umum akan berkurang...
53 Persen Publik Yang Menolak Sistem Pemilu Tertutup Akan Melakukan Protes
Mayoritas Publik (53 persen) yang menolak jika Mahkamah Konstitusi mengabulkan gugatan sistem Pemilu proporsinal terbuka menjadi tertutup akan melakukan protes.
Demikian hasil survei Saiful Mujani...